Budidaya cabai keriting sedang banyak dicari oleh petani petani cabai atau Ketua Kelompok Tani di seluruh Indonesia. Team Nasa telah mencari informasi terhadap tanaman cabai yang telah diaplikasikan produk nasa, di Halmahera Barat, Maluku Utara. Kedatangan Team Nasa disambut hangat oleh Bp. Tu Saban, Pemilik Lahan sekaligus Ketua kelompok Tani di Halmahera Barat. Mengawali Pembicaraan dengan Team Nasa Bp. Tu Saban berkata, " Luas Lahan yang dibuka semuanya ada 1 ha (10.000m2) Luas Lahan Yang ditanami cabai ada 2500m2. Cabai yang ditanam jenis : LARIS, jumlah tanaman 2500 pohon. Jarak tanam 60x70 cm., Umur cabai pada saat ini adalah 79hari , dan pemetikan ke-2 telah dilakukan. Pemetikan ke-3 akan dihadiri oleh Bapak Sekda dan Bapak Kepala Dinas Pertanian Halmahera Barat saat pemanenan cabai keriting."
simak cuplikan budidaya cabai keriting dalam video berikut:
Berikut Cuplikan dari Video budidaya cabai keriting
Dijelaskan lebih lanjut oleh Bp. Tu Saban menggunakan produk Nasa untuk meningkatkan kualitas pertumbuhan tanaman budidaya cabai keriting. Produk nasa yang telah diaplikasikan antara lain:
POC NASA, Hormonik, Supernasa, GLIO, dan Pestona.
Cara pemakaian produk nasa untuk budidaya cabai keriting:
* Larutkan dalam 1 tangki air 14 liter , produk nasa 2 tutup poc nasa + 1,5 tutup pestona + 1,5 tutup hormonik , dan setiap seminggu sekali semprotkan pada tanaman.
* Penggunaan supernasa di kocorkan bersamaan NPK 1 minggu sekali.
* Pupuk makro (npk) sebangyak 9kg + SPR 125 gram dicampur air 1 drum.
sampai dengan umur 79hari telah menghabiskan pupuk NPK 120 kg.
Keuntungan Bp Tu Saban , Ketua kelompok Tani di Halmahera Barat, Maluku Utara, setelah menggunakan produk NASA untuk budidaya cabai keriting:
1. Pertumbuhan tanaman cabai lebih bagus
2. Pertumbuhan buah cabai lebih banyak dan kualitas lebih bagus
3. Tanaman Cabai lebih tinggi dari biasanya, dari sisi ketinggian , tinggi tanaman cabai setinggi orang dewasa (lihat vidio yang saya share diatas)
4. Perkiraan hasil panen sampe sampai petik terakhir dapat mencapai 1,6 - 2 ton.
Biasanya untuk menghasilkan cabai yang kualitasnya bagus dan banyak kita harus melakukan pemangkasan yang semestinya. Sebagai informasi tambahan, budidaya cabai yang menggunakan produk NASA tidak dilakukan pemangkasan sama sekali, disengaja ada 8 cabang, dan hasilnya sangat bagus. hal itu dikaernakan nutrisi NASA dapat mensuplay seluruh kebutuhan hara untuk tanaman cabai. Bagaimana jika dilakukan pemangkasan yang semestinya? pasti hasilnya akan lebih luar biasa.
"KELOMPOK TANI KAMI DISINI SANGAT TERTARIK DAN BEITU ANTUSIAS DENGAN PRODUK NASA, SEHINGGA KAMI AKAN SEGERA MEMPERLUAS LAHAN CABAI MENJADI 3,5 Ha dan AKAN SEGERA MENGGUNAKAN PRODUK NASA,", ungkap Bp. Tu Saban Ketua Kelompok Tani di Halmahera Barat mengakhiri wawancara tentang budidaya cabai keriting.
DAPATKAN PRODUK NASA UNTUK BUDIDAYA CABAI KERITING SEKARANG
SEGERA HUBUNGI KAMI:
DISTRIBUTOR RESMI NASA N-410971.
untuk mendapatkan informasi dan pemesanan produk-produk NASA.
created by : Titin Arya @2017 budidaya cabai keriting.
0 komentar :
Posting Komentar